×

Pastikan Kegiatan Bisnis Berjalan sesuai GCG, ID FOOD Dorong Peningkatan Kompetensi, Kapabilitas, dan Fungsi Audit Internal

Dalam rangka memastikan aktivitas bisnis perusahaan berjalan sesuai dengan tata kelola perusahaan yang baik sehingga menghasilkan peningkatan kinerja perusahaan, Holding BUMN Pangan ID FOOD melaksanakan Rapat Koordinasi Peningkatan Kapabilitas Satuan Pengawasan Internal (SPI), pada 31 Juli – 2 Agustus 2023, di Yogyakarta.

Menteri BUMN Erick Thohir resmi menutup gelaran Porseni BUMN bertajuk BUMN Festival (Fest)

Menteri BUMN Erick Thohir resmi menutup gelaran BUMN Festival (Fest) 2023, Selasa, (1/8), di Kementerian BUMN, Jalan Merdeka Selatan, Jakarta. Upacara penutupan tersebut diisi dengan penganugerahan juara dan penyerahan medali kepada sejumlah pemenang.

Gelar Pertemuan Dengan Mitra Petani Tebu, ID FOOD Komitmen Perkuat Kemitraan Tebu dan Serahkan Bantuan Alat Pertanian

Dalam rangka memperkuat hubungan kemitraan dengan petani tebu ID FOOD menggelar pertemuan dan diskusi dengan Petani Tebu Rakyat PG Krebet Baru, Malang. Dalam kesempatan tersebut juga dilakukan penyerahan bantuan alat pertanian kepada koperasi dan kelompok tani.

Antisipasi Tantangan Pangan ke Depan, ID FOOD Siap Perkuat Kolaborasi dengan BULOG dalam Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan

Peran BUMN Pangan dalam pelaksanaan program stabilitas pasokan dan harga pangan dipandang sangat strategis. Dengan kontribusi BUMN Pangan yang kuat diharapkan pemerintah memiliki instrument yang dapat diandalkan untuk melakukan intervensi saat terjadi fluktuasi harga pangan.

Perkuat Ekosistem Digital, ID FOOD Luncurkan 3 Aplikasi Baru untuk Menunjang Peningkatan Aktivitas Bisnis Pangan

Jakarta – Holding BUMN Pangan ID FOOD terus mendorong transformasi digital perusahaan melalui penguatan sistem dan sumber daya Teknologi Informasi (TI) di berbagai lini. Hal tersebut dilakukan untuk meningkatkan daya saing sekaligus meningkatkan kontribusi perusahaan terhadap penguatan sektor pangan nasional.

Postingan Terbaru