×

Hari Kopi Nasional 2023, Keberagaman Kopi Nusantara Perkuat Ekonomi Masyarakat dan Pererat Harmoni Bangsa

Jakarta, Sabtu 11 Maret 2023 - Dewan Kopi Indonesia (DEKOPI) bersama BUMN Holding Pangan ID FOOD bersinergi menyelenggarakan peringatan Hari Kopi Nasional (HKN) di Jakarta. Kegiatan peringatan HKN ini serentak dilaksanakan juga di beberapa kota seluruh Indonesia.

RAKER WAMEN BUMN I, ID FOOD SIAP MELAKSANAKAN PENGEMBANGAN YANG BERKELANJUTAN DEMI KETAHANAN PANGAN

ID FOOD bersama 12 BUMN mengikuti Rapat Kerja yang diselenggarakan pada tanggal 4-5 Maret 2023 oleh Wakil Menteri I BUMN Pahala Nugraha Mansury beserta para Deputi dan Asisten Deputi Kementrian BUMN yang berlokasi di Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat. Hal ini untuk memberikan arahan terkait target dan kinerja BUMN portofolio Wakil Menteri I Tahun 2023.

COMPANY CULTURE AWARD (CCA), WUJUD 1 TAHUN IMPLEMENTASI AKHLAK DAN MEMBERIKAN PENGHARGAAN 11 PETANI, PETAMBAK, KOPERASI DAN BUMDES

Jakarta-Pada momentum HUT 1 Tahun, BUMN Holding Pangan ID FOOD juga melakukan peluncuran Akhlak culture yang diresmikan secara langsung oleh Deputi Bidang SDM, Teknologi dan Informasi Kementerian BUMN, Tedi Bharata.

ID FOOD Launching Produk Retail Pangan

Jakarta, [2/3/2023] - PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero)/ID FOOD melakukan peluncuran produk - produk retail pangan sebagai kontribusi perseroan jaga ketersediaan dan stabilisasi harga melalui pengembangan produk pangan.

Optimalisasi Aset, ID FOOD Selenggarakan Property Investor Gathering

Jakarta, [28/2/2023] - PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero)/BUMN Holding Pangan ID FOOD mengoptimalkan aset dengan mengundang investor - investor yang berpotensi menjalin kerja sama bisnis aset di ajang property Investor Gathering.

Postingan Terbaru